Jumat, 29 November 2013

5 KEUTAMAAN SHOLAT SUBUH

1. Sholat subuh adalah faktor dilapangkannya rezeki

".......Hai Fatimah , bangun dan saksikanlah rezeki Rabbmu ,karena Allah membagi bagikan rezeki hambany antara sholat subuh dan terbitnya matahari. " (HR Baihaki)

2. Sholat subuh menjaga diri seorang muslim

" Barang siapa melaksanakan Sholat subuh maka ia berada dalam jaminan Allah,maka jangan sampai Allah menarik kembali jaminan-Nya kepada kalian  dengan sebab apapun." (Hr Muslim)

3. Sholat subuh adalah tolak ukur keimanan

" Diriwayatkan dari 'Abdullah bin Mas'ud, dia berkata," kami sholat subuh berjamaah bersama Nabi dan tak ada yang ikut serta  kecuali orang yang jelas kemunafikannya " (HR Muslim )

4. Sholat subuh adalah penyelamat dari neraka

" Tidak akan masuk neraka orang melaksanakan sholat sebelum matahari terbit dan sebelum tenggelam." ( HR Mulim)

5. Sholat subuh lebih baik dari dunia dan seisinya

















Kamis, 28 November 2013

PINTU - PINTU MASUKNYA SETAN KE MANUSIA

1. Al Jahlu ( kebodohan )
2. Al Godhob ( marah )
3. Hubud Dunya (gila dunia )
4. Thulu Amal ( panjang angan - angan )
5. Al Hirsyu ( tamak)
6. Al Bukhlu ( pelit )
7. Al Kibru ( Sombong )
8. Hubul Madhu (gila pujian )
9. Ar Riaauu ( pamer )
10. Al Ujubu ( bangga diri )
11. Al jaza'u wal hala'u ( panik dan Galau )
12. Ittiba'ul Hawa ( menurutihawa nafsu )
13. Su'udzon ( Prasangka Buruk )
14. Ihtiqorul Muslim ( merendahakan Orang Islam )
15. IhtiQorudz Zunub ( Meremehkan dosa )
16 Al Amnu min Makrillah ( Merasa Aman dari ancaman Allah )
17. Al Qunut Min Rahmatillah ( pesimis Dari rahmat Allah )

HADITS TENTANG BEKERJA DAN MENCARI NAFKAH

Sesungguhnya Allah suka kepada hamba yang berkarya dan terampil (profesional atau ahli). Barang siapa bersusah payah mencari nafkah untuk keluarganya maka dia serupa seorang mujahid di jalan Allah Azza Wajalla (HR Muslim).